Selasa, 14 Februari 2012

Konsep Dalam Membangun Dapur Modern





kitchen setKitchen Minimalis - Konsep dapur sekarang ini benar-benar berbeda, yg pada dahulu kala terbatas pada masak-memasak tanpa mempedulikan seni kini telah berbeda pada zaman sekarang kesan dapur tak hanya identik dgn bekas masakan yg kotor tetapi juga menonjolkan desain interior yg menawan dan tak jarang posisi dapur pun diletakan diposisi depan agar mudah terlihat oleh tamu.
Kehadiran kitchen set yg memiliki aneka bentuk dan warna semakin menambah pilihan dalam mempercantik ruangan dapur. Berikut ini konsep dapur yg dapat menjadi inspirasi anda dalam membangun dapur yg nyaman dan tentu saja enak dipandang mata.

Kosep dapur dgn kitchen set dgn warna putih kombinasi stainless steel dan kaca cenderung membuat  suasana yg dingin dan kaku. Dgn sentuhan warna kuning, menghadirkan Susana baru, segar dan hangat, kombinasi yg sempurna tuk dapur.

Konsep keseluruhan dapur lebih condong dgn gaya hidup Jepang modern. Setiap sudutnya didesain dgn tepat, sesuai fungsi dan prinsip kepraktisan. Kabinet-kabinet dirancang serba kompak dgn pola penyimpanan kitchenware maupun groceries yg sistematis.

konsep kitchen set yg dipakai merupakan model U dilengkapi  minibar di salah satu sisi. apabila kabinet bagian bawah dipasang sepanjang model U, maka kabinet gantung dapur dipasang sebatas dinding kuning. Sisi kabinet ini dibatasi semacam dak beton bercat putih. Kitchen set tampil lebih tegas dalam bentuk simetris.

Di  sudut lain, ruang tuk kulkas dan dispenser terbentuk antara dinding yg menjorok ke dalam. Kamuflase ruang tuk perangkat-perangkat ini cukup sederhana, dgn tetap menekankan segi kerapian dan kekompakan. Sisi ini masih dilengkapi kabinet gantung dua pintu.
Alat dapur, seperti kompor dan pengisap asap, dipilih sesuai dgn warna dapur keseluruhan. Kompor tanam dgn pelapis enamel putih dipadankan dgn pengisap asap berbahan stainless steel dgn desain simpel.

Dominasi Jendela kaca dapur yg menyatu dgn ruang makan ini. Arah bukaannya menuju halaman belakang. Kaca transparan membentuk kesan luas dan bersih. Kusennya terbuat dari bahan alumunium yg dibangun tuk memperkuat kesan modern


Sumber:kompas.com

Info Terkait:


Tidak ada komentar:

Posting Komentar